SEMANGATNEWS.COM – Halo Sobat Semangat! Kali ini kami akan memberikan tutorial cara menukar dan klaim hadiah dari Kode Redeem Genshin Impact atau yang di sebut juga ‘Redeem Code’.
Genshin Impact adalah sebuah game Open World dengan dunia luas yang memiliki visual yang bagus dan plot cerita yang menegangkan yang membuat Game buatan developer MiHoYo ini tengah populer dikalangan pecinta game tanah air.
Dengan kepopuleran game yang satu ini, banyak cara yang dilakukan oleh player untuk cepat menaikkan level karakter dan rank dengan cepat.
Salah satunya dengan menggunakan kode redeem atau redeem code yang di keluarkan oleh MiHoYo.
Dengan menukarkan kode redeem, pemain bisa mendapatkan beerbagai hadiah untuk meningkatkan skill dari karakter mereka dengan cepat.
Nah, silahkan disimak tutorial cara mengklaim kode redeem Genshin Impact berikut ini.