SIDANG PARIPURNA DPRD, TENTANG PENYAMPAIAN NOTA LKPJ WALIKOTA TA 2019.

by -

SIDANG PARIPURNA DPRD, TENTANG PENYAMPAIAN NOTA LKPJ WALIKOTA TA 2019

Semangatnews, Padang Panjang – Terhalang dengan suasana Covid 19, Rapat Paripurna Penyampaian Nota Laporan Keuangan Pertanggung Jawaban ( LKPJ ) Tahun Anggaran 2019 Walikota Padang Panjang. Di gelar Senin kemaren ( 4/5 ).

Ketua DPRD Padang Panjang Marduansyah Amd memimoin rapat didampingi Wakil Ketua Yulius Kaisar dan Imral. SE. Paripurna yang di hadiri Walikota Fadly Amran BBA Dt.Panduko Malano, Wawako Drs Asrul dan seluruh Anggota DPRD Padang Panjang.

Walikota Fadly Amran menyampaikan, gambara n pengelolaan APBD Kota Padang Panjang yang terdiri dari Bekanha Daerah, Realisasi Pendapatan Daerah Kota Padang Panjang Tahun 2019 yaitu sebesar 96,05% . Dari Target Rp. 602.071.255.309.00.
Tercapai Rp.578.291.600.278.49

Untuk Pendapatan Daerah Kota Padang Panjang terdiri dari Pendapatan Asli Daerah ( PAD ), Dana Perimbangan serta lain lain Pendapatan Daerah yang Sah.

Sehingga Total secara keseluruhan Belanja Daerah Kota Padang Panjang TA 2019 direncanakan Rp. 670.980.936.732.60 atau 89,59 %.
Hal itu terdiri dari Belanja Langsung atau Tidak Langsung.

Secara umum Wako Fadly juga menyampaikan Program dan Kegiatan yang di laksanakan Tahun 2019 dapat berjalan dengan baik…
(Ety )

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.