Dandim 0605 Subang Tersenyum Dan Bahagia Melihat TNI Dan Rakyat Bersama

by -

Subang – Dandim 0605 Subang, Letkol (Arh) Edi Maryono bersama Rombongan meninjau hasil kerja bedah rumah yang di lakukan warga bersama TNI dalam serangkaian program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-108 Kodim 0605/Subang tahun 2020 di Dusun Kiara Koneng, Desa Telaga Sari, Serangpanjang-Subang. Senin (6/7)

Menurut Edi “Saya cukup puas dengan pekerjaan yang dilakukan antara masyarakat dengan TNI, ditahap awal sebelum pelaksanaan TMMD 108 sehingga saya berharap sampai akhir TMMD akan berjalan lancar dan selesai sesuai rencana”. ungkapnya

Selama 30 hari pelaksanaan TMMD ke 108 kodim 0605 Subang, semoga akan mencapai hasil 100 persen, sesuai dengan rencana dan diharapkan akan membawa manfaat bagi seluruh warga Desa Telaga Sari, Dusun Kiara Koneng kecamatan Serang panjang.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.