Ada 13 Muslim Dalam Wisatawan Kunming China ke Sumbar

by -

Ada 13 Muslim Dalam Wisatawan Kunming China ke Sumbar

Semangatnews, Padang – Ada sebuah cuitan di media sosial yang sebuah cerita dari teman dengan nomor hp +62 812-61XXXXXX yang tadi siang menemui turis china yang sedang menikmati indahnya alam di Sumbar.

Semangatnews membaca ada pesan dari nomor : +62 812-61XXXXXX menyampaikan sebagai berikut,

“Saya tidak memahami semua berita di medsos tentang turis china yang sedang berwisata di Sumbar ini apakah karena memang karena virus corona atau karena mereka china. Rupanya dari rombongan mereka ada 13 orang yang muslim”, ujar salah satu dari mereka melalui penterjemahnya berkata kepada saya, Senin (17/1/2020)

Mereka katakan, ” saya menabung untuk bisa kenegeri anda karena saya dengar adzan di negeri anda sangat indah. Subuh tadi saya membuktikannya, itu adzan yg paling indah yang saya dengar seumur hidup saya, dan tidak pernah saya dengar dinegeri saya”, ujar teman ini terpaku dan memeluk saudara China sesama muslimnya.

Dunsanak dunsanak kita yang semalam mengusir mereka mungkin tidak menyadari, ada saudara muslimnya diantara rombongan tersebut.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.