Wakil Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat pun berkomentar, bahwa dirinya akan terus berkoordinasi dengan jajarannya di pelayanan.
“Ini koordinasi untuk nyelamatin DKI dulu dong,” kata Djarot Saiful Hidayat di Balai Kota, Jakarta Pusat, Selasa (9/5).